KABGOR-Kabar gembira untuk segenap masyarakat Kabupaten Gorontalo terlebih bagi mereka yang bercita-cita menjadi Anggota TNI. Tak lama lagi, Kabgor akan memiliki Sekolah Cabang Bintara (Secaba) TNI-AD....
UNG-Dies Natalis ke-57 Universitas Negeri Gorontalo (UNG) digelar di Ballrom TC Damhil UNG, Selasa (1/9/2020). Mengawali hari lahir kampus merah maron ini, Rektor UNG Dr. Eduart...
GORUT-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gorontalo Utara (Gorut) mendukung penuh pembangunan Sekolah Calon Bintara (SECABA) Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (TNI-AD) Provinsi Gorontalo. Dukungan ini disampaikan langsung Wakil...
GORUT-Persiapan pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) tingkat Provinsi Gorontalo di Kabupaten Gorontalo Utara (Gorut) sudah mencapai 90 persen. Sebagai tuan rumah, Pemkab Gorut terus berupaya agar...
UNG-Sebanyak 3.146 Mahasiswa Universitas Negeri Gorontalo (UNG) mengikuti pembekalan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tematik dan Merdeka Belajar Kampus Merdeka, Senin (31/8/2020). Para mahasiswa ini rencananya akan...
GORUT-Pemerintah Kabupaten Gorontalo Utara segera menindaklanjuti hasil evaluasi Sistim Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah Daerah (SAKIP) dan Evaluasi Reformasi Birokrasi (RB) Kabupaten Gorontalo akan ditindaklanjuti ke tingkat...
KOTA GORONTALO-Tampil bugar dan energik di usia tua menjadi hal yang diidamkan semua orang. Namun sayang, tidak semua orang bisa merasakan hal itu. Saat sudah memasuki...
GORONTALO-Pada bulan September tahun 2020 Universitas Negeri Gorontalo resmi menapaki usianya yang ke-57 tahun. Untuk menyemarakkan perayaan Dies Natalis yang ke-57, Kampus Merah Maron ini resmi...
GORUT-Pemerintah Kabupaten Gorontalo Utara mengadakan Focus Group Discussion (FGD) Seminar Akhir Penyusunan Dokumen Pemetaan Pengembangan Potensi Destinasi Wisata Budaya, Kabupaten Gorontalo Utara, Jumat (28/08/2020). Kegiatan yang...
UNG-Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Negeri Gorontalo (UNG) melakukan pembekalan kepada para Dosen Pembimbing Lapangan (DPL), Jumat (28/8). Para DPL ini dibekali untuk persiapan pembimbingan...