GORONTALO-Biar pun hemat paket data, tetap saja Gadis-gadis Asal Limboto menonton siaran langsung debat publik calon wakil bupati Gorontalo yang di siarkan di halaman Facebook KPU...
GORONTALO-Selesai melaksanakan kampanye di beberapa titik di wilayah kabupaten Gorontalo, pasangan Chamdy Tomy bergegas datang memenuhi undangan dari salah satu partai pengusungnya (1/11/2020). Pembicaraan hangat menghiasi...
Tomy Ishak. Biasa disapa Tomy. Lahir 10 Maret 1983, dan jadi calon Wakil Bupati di Pilkada Kabgor 2020 berpasangan dengan Chamdi Mayang. Tomy lahir dari bapak...
KABGOR-Laporan harta kekayaan masing-masing calon kepala daerah Pilkada Kabupaten Gorontalo telah dikantongi Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Dari keempat calon yang melaporkan hartanya, Tomy Ishak yang paling...
Kontestasi pemilihan Kepala daerah Gorontalo baru saja dimulai, setiap detik selalu saja ada kejutan-kejutan yang di suguhkan oleh pasangan calon kepada para pemilih untuk mencuri hati...
KABGOR-Keraguan pendukung pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Gorontalo Chamdi-Tomy hilang sudah. Diisukan tak jadi mencalonkan diri, pasangan ini akhirnya resmi mendaftar di KPUD Kabgor Ahad...
KABGOR-Pasangan calon bupati dan wakil bupati Kabupaten Gorontalo Chamdi Ali Tumenggung Mayang-Tomy Ishak resmi mendaftar di KPU Kabupaten Gorontalo. Pasangan yang mendaftar tepat di hari terakhir...
GORONTALO-Ketua Umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto memutuskan untuk menugaskan Elnino M Husein Mohi ikut dalam Pilkada Gubernur Gorontalo 2023. Keputusan ini disampaikan Ketua OKK DPP Partai...
KABGOR-Kantongi rekomendasi tiga partai pengusung, pasangan Chamdi Mayang dan Tomy Ishak dipastikan maju di Pilkada Kabupaten Gorontalo. Dukungan ini diperoleh dari Partai Demokrat (4 kursi), Partai...